Cara tidur Rasulullah Umat Islam dianjurkan supaya selalu berdo'a dan berzikir dalam keadaan apapun demi mendapatkan rahmat dan keberkatan hidup dari Allah Subhanahu Wata'ala. Ia juga menganjurkan untuk menghindarkan dari gangguan-gangguan makhluk-makhluk lain seperti jin dan syaitan, dalam waktu senang ataupun susah, ketika berdiri, duduk, berjalan, bekerja dan begitu juga sewaktu bangun dari tidur. Rasulullah [...]

Baca tulisan ini lebih lanjut